Rumah Tauke Kopi Kena Rampok

Posted by:

MUARADUA - Empat perampok bersenjata api, Kamis (26/7/2018), sekitar pukul 18.45 WIB, menyatroni rumah tauke kopi di Desa Remanam Jaya, Kecamatan Warkuk Ranau Selatan (WRS), Kabupaten OKU Selatan.

Korban bernama H Maskur Hadi, yang tak lain adalah suami dari Hj Renda Hayati, Kepala Sekolah Satu atap SD dan SMP di desa setempat.

Dalam kejadian ini korban berhasil selamat, namun uang tunai Rp 80 Juta, 7 suku emas, 2 unit handphone berhasil digondol oleh komplotan pelaku.

Dari Informasi yang dihimpun, empat kawanan perampok datang mengendarai dua sepeda motor jenis Vixion putih dan Honda Mega Pro hitam datang mendobrak pintu rumah korban.

Saat itu korban Hj Renda Hayati sedang salat Magrib di kamar depan. Sementara suaminya H Maskur Hadi tengah berada di masjid untuk melaksanakan salat berjamaah.

Dalam aksi ini keempat pelaku berbagi tugas. Satu orang berjaga di luar dan dua pelaku berjaga di pintu rumah korban.

Budi, tetangga korban, menyebutkan pada waktu kejadian perampokan Korban Hj Renda sedang seorang diri didalam rumah.

“Setau saya pada saat kejadian Ibu Hj Renda cuma seorang diri di rumah, sebab suaminya sedang ke masjid. Korban seorang diri didatangi perampok yang masuk mendobrak pintu depan rumah,” ujarnya, Jum’at (27/7/2018)

Sementara itu, Kapolres OKU Selatan AKBP Ferry Harahap SIK melalui Kasat Intelkam Iptu Dwi Angga Cesario SIK membenarkan, pihaknya menerima laporan perampokan korban yang merupakan tauke kopi tersebut.

“Benar, kasus ini sudah ditangani kepolisian, anggota sudah turun ke lokasi berupaya untuk mengejar kawanan pelaku tersebut,” katanya.

Dia mengatakan, pihaknya masih melakukan penyelidikan dengan memeriksa saksi-saksi dan korban demi mengungkap perampokan diduga pelaku bersenjata api rakitan (senpira).

“Pelaku diperkirakan 4 orang dan datang dengan membawa dua sepeda motor. Kami masih mendalami dan mengumpulkan keterangan saksi-saksi dan bukti-bukti (BB) dirumah korban,” katanya. (res)

Subscribe

Thanks for read our article for update information please subscriber our newslatter below

Twitter
Facebook
Google +

No Responses

  1. https://palembang-pos.com/
  2. https://dongengkopi.id/
  3. https://jabarqr.id/
  4. https://wartapenilai.id/
  5. https://isrymedia.id/
  6. https://onemoreindonesia.id/
  7. https://yoyic.id/
  8. https://beritaatpm.id/
  9. https://kricom.id/
  10. https://kongreskebudayaandesa.id/
  11. https://www.centre-luxembourg.com/
  12. https://jaknaker.id/
  13. pencaker.id
  14. https://www.rytonfederation.org/
  15. https://starcarehospital.com/
  16. https://2021internationalyearfortheeliminationofchildlabour.org/
  17. https://www.bangkokchristianhospital.org/
  18. centre-luxembourg.com
  19. tradition-jouet.com
  20. agriculture-ataunipress.org
  21. eastgeography-ataunipress.org
  22. literature-ataunipress.org
  23. midwifery-ataunipress.org
  24. planningdesign-ataunipress.org
  25. socialsciences-ataunipress.org
  26. communication-ataunipress.org
  27. surdurulebiliryasamkongresi.org
  28. surdurulebilirkentselgelisimagi.org
  29. www.kittiesnpitties.org
  30. www.scholargeek.org
  31. addegro.org
  32. www.afatasi.org
  33. www.teslaworkersunited.org
  34. www.communitylutheranchurch.org
  35. www.cc4animals.org
  36. allinoneconferences.org
  37. upk2020.org
  38. greenville-textile-heritage-society.org
  39. www.hervelleroux.com
  40. crotonsushi.com
  41. trainingbyicli.com
  42. www.illustratorsillustrated.com
  43. www.ramona-poenaru.org
  44. esphm2018.org
  45. www.startupinnovation.org
  46. www.paulsplace.org
  47. www.assuredwomenswellness.com
  48. aelclicpathfinder.com
  49. linerconcept.com
  50. puspresnas.id
  51. ubahlaku.id
  52. al-waie.id
  53. pencaker.id
  54. bpmcenter.org
  55. borobudurmarathon.id
  56. festivalpanji.id
  57. painews.id
  58. quantumbook.id
  59. radlab.org
  60. hutanpapua.id
  61. bangkutaman.id
  62. rmolsorong.id
  63. investigasi.id
  64. www.transloka.id
  65. www.desbud.id
  66. allnews.id
  67. karangtanjung-desa.id