Mularis Isyaratkan Gandeng Darmawan

Mularis Djahri saat memberikan keterangan pers kepada awak media, Sabtu (14/10)

PALEMBANG - Ketua DPD Partai Hanura Sumsel, H Mularis Djahri memberikan sinyal jika dirinya akan maju dalam Pemilukada Kota Palembang 2018 mendatang. Bahkan dirinya telah mengisyaratkan untuk menggandeng Ketua DPRD Palembang H Darmawan guna bertarung dalam pesta lima tahunan di kota empek-empek.

Dikatakan Mularis, walaupun dirinya belum secara resmi mendeklarasikan siapa yang akan mendampinginya dalam Pilwako, namun MD memberikan sinyal jika dirinya akan berpasangan dengan kader PDIP tersebut.

“MD itu Mularis Djahri. MD itu juga singkatan dari Mularis-Darmawan,” ujar Mularis saat konfrensi pers, di Newton Cafe, Sabtu (14/10).

Terkait telah menyebarnya foto-foto dirinya dengan Lury Eliza Alex, dikatakan Mularis, kemungkinan dirinya memang tidak akan berpasangan dengan Lury Eliza Alex. Hal ini karena melihat peta politik dimana sang kakak dari Lury, Dodi Reza Alex yang diusung Hanura akan maju dalam Pilkada Sumsel.

“Jika Dodi maju, maka Lury tidak. Sebab DPD Hanura Sumsel sudah mengusung Pak Dodi Reza sebagai calon gubernur Sumsel. Sementara untuk Pilwako mendukung saya maju,” terangnya.

Terkait Pilwako Palembang, Mularis mengatakan, dirinya memiliki tiga kursi dari Hanura dan tentu masih kurang. “Saya baru tiga pegang. Masih lobi untuk berkoalisi karena partai lain masih menunggu rekomendasi keluar dari pusat,”jelasnya.

Namun Jika kursi tidak cukup, maka Mularis mengaku akan legowo dan berbesar hati. “Tak cukup kursi maka tidak maju. Saya nggak kejar. Saya harus ambil resiko,” pungkasnya. (rob)

Subscribe

Thanks for read our article for update information please subscriber our newslatter below

Twitter
Facebook
Google +

No Responses

Leave a Reply

  1. https://palembang-pos.com/
  2. https://dongengkopi.id/
  3. https://jabarqr.id/
  4. https://wartapenilai.id/
  5. https://isrymedia.id/
  6. https://onemoreindonesia.id/
  7. https://yoyic.id/
  8. https://beritaatpm.id/
  9. https://kricom.id/
  10. https://kongreskebudayaandesa.id/
  11. https://www.centre-luxembourg.com/
  12. https://jaknaker.id/
  13. pencaker.id
  14. https://www.rytonfederation.org/
  15. https://starcarehospital.com/
  16. https://2021internationalyearfortheeliminationofchildlabour.org/
  17. https://www.bangkokchristianhospital.org/
  18. centre-luxembourg.com
  19. tradition-jouet.com
  20. agriculture-ataunipress.org
  21. eastgeography-ataunipress.org
  22. literature-ataunipress.org
  23. midwifery-ataunipress.org
  24. planningdesign-ataunipress.org
  25. socialsciences-ataunipress.org
  26. communication-ataunipress.org
  27. surdurulebiliryasamkongresi.org
  28. surdurulebilirkentselgelisimagi.org
  29. www.kittiesnpitties.org
  30. www.scholargeek.org
  31. addegro.org
  32. www.afatasi.org
  33. www.teslaworkersunited.org
  34. www.communitylutheranchurch.org
  35. www.cc4animals.org
  36. allinoneconferences.org
  37. upk2020.org
  38. greenville-textile-heritage-society.org
  39. www.hervelleroux.com
  40. crotonsushi.com
  41. trainingbyicli.com
  42. www.illustratorsillustrated.com
  43. www.ramona-poenaru.org
  44. esphm2018.org
  45. www.startupinnovation.org
  46. www.paulsplace.org
  47. www.assuredwomenswellness.com
  48. aelclicpathfinder.com
  49. linerconcept.com
  50. puspresnas.id
  51. ubahlaku.id
  52. al-waie.id
  53. pencaker.id
  54. bpmcenter.org
  55. borobudurmarathon.id
  56. festivalpanji.id
  57. painews.id
  58. quantumbook.id
  59. radlab.org
  60. hutanpapua.id
  61. bangkutaman.id
  62. rmolsorong.id
  63. investigasi.id
  64. www.transloka.id
  65. www.desbud.id
  66. allnews.id
  67. karangtanjung-desa.id